Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

CR Kriteria Penilaian Informasi (Analisis Kesehatan Perusahaan)

7 Desember 2023   07:35 Diperbarui: 7 Desember 2023   07:46 59 0
Pada penelitian Ade Sofyan Mulazid mengemukakan pernyataan tentang
kinerja suatu perusahaan dapat dikatakan baik jika dalam proses audit internalnya
sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Dalam proses audit untuk mengetahui
bagaimana kinerja perusahaan biasanya auditor akan menganalisis terhadap
prinsip kepatuhan, budaya kepatuhan, manajemen risiko yang di terapkan
perusahaan dan juga kode etik usahanya. Jika hal tersebut sudah diterapkan
dengan baik maka perusahaan akan dikatakan bagus dalam kinerjanya (Ade
Sofyan Mulazid, 2016). Ada pun penelitian Siti Homisyah Ruwaidah sependapat
bahwa dalam kriteria untuk melihat seberapa andal kinerja perusahaan dapat
dinilai dari informasi-informasi yang ada dalam perusahaan tersebut yaitu dengan
melihat kepatuhannya terhadap prinsip atau ketentuan yang telah ditetapkan.
Kepatuhan perusahaan terhadap ketentuan tersebut juga akan mempengaruhi
kinerja keuangan yang ada dalam perusahaan tersebut. Oleh karena itu penilaian
informasi yang dimiliki perusahaan sangat penting untuk di audit secara berkala
agar dapat meningkatkan atau mengembangkan perusahaan (Siti Homisyah
Ruwaidah, 2020). 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun