Tidak dapat dipungkiri semakin pesatnya perkembangan dunia bisnis di Indonesia.Ditambah lagi pertambahan penduduk yang semakin hari semakin meningkat. Hal tersebut sudah pasti akan menimbulkan persaingan satu sama lain untuk mendapatkan suatu pekerjaan, salah satu contohnya adalah terbatasnya ketersediaan lapangan pekerjaan sehingga orang berlomba-lomba untuk mendapatkan pekerjaan yang diinginkan demi kelangsungan hidup maupun karir yang ingin dicapai. Untuk mendapatkan suatu pekerjaan tidaklah mudah, kita harus dapat memahami apa saja yang harus dilakukan untuk mendapatkan suatu pekerjaan. Berikut kisi-kisinya...