Kala membaca anime dijadikan topik pilihan di Kompasiana, pilihan rekomendasi anime terbaik pilihan saya langsung jatuh kepada Ace of Diamond. Saya paham kok, pembaca pasti kurang familiar, sebab anime ini memang tidak populer di Indonesia.
KEMBALI KE ARTIKEL