Setelah sekian lama menunggu Film Superhero dari DC, The Batman kembali menyapa para penggemarnya dengan cerita baru dan bintang-bintang baru. The Batman sangat berbeda dengan ciptaan trilogy yang telah dibuat oleh Christopher Nolan sebelumnya, seperti Batman Begins (2005), The Dark Knight (2008) dan The Dark Knight Rises (2012).
KEMBALI KE ARTIKEL