Turnamen Denmark Open 1000 sudah usai berlangsung di Odense (24/10) hari minggu kemarin, Jepang berhasil menyapu bersih mengantarkan perwakilannya untuk bisa sampai ke babak Final Denmark Open 2021. Banyak kisah dan hal terjadi selama turnamen ini berlangsung selama satu pekan kemarin, berikut beberapa hal menarik yang terjadi selama di turnamen bergengsi Eropa Denmark Open 1000 di Odense, Denmark.
Hasil Pertandingan Final Denmark Open 1000
KEMBALI KE ARTIKEL