Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film Pilihan

Film Animasi "Luca": Kolaborasi Luar Biasa Disney dan Pixar

19 Juni 2021   07:10 Diperbarui: 29 Maret 2022   13:40 1938 6
Ada kejutan kembali dibuat oleh waralaba Production House di Hollywood, kolaborasi antara Disney dan Pixar untuk membuat sebuah film animasi yang menarik untuk ditonton hari ini. Tepat tanggal 18 Juni 2021 film Luca tayang perdana serentak di platform Disney + Hotstar, semua pecinta film animasi Disney dan Pixar pasti penasaran dengan bagaimana isi cerita yang dibuat oleh production house terbesar yang mencetak film animasi terbaik diseluruh dunia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun