Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN Tematik UNW Mataram Menggelar Pelayanan Kesehatan Gratis

9 Oktober 2022   16:28 Diperbarui: 9 Oktober 2022   18:22 431 0
"KKN Tematik UNW Mataram Fasilitasi Para Masyarakat Aik Berik Dalam Program Pangan dan Kesehatan Lingkungan Hidup"

Desa pariwisata merupakan tema besar pada kegiatan Kuliah Kerja Nyata yang dilakukan Mahasiswa UNW Mataram yang bertempat di Desa Aik Berik, Lombok tengah, Kec. Batuk Liang Utara.
Pada kesempatan ini, para Mahasiswa Menggelar kegiatan pelayanan kesehatan gratis untuk masyarakat dan pengadaan bak sampah dan penanaman bunga sepanjang jalan sebagai upaya memperindah dan memperindang desa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun