Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Antara Narkoba dan Remaja

16 November 2022   00:11 Diperbarui: 16 November 2022   00:21 423 0
Di zaman modern sekarang ini penyebaran narkoba sudah tidak tertahan, sudah tidak memandang lingkungan maupun usia. Masa remaja adalah masa peralihan yang sangat krusial, dari masa anak-anak dan remaja menuju masa dewasa. Oleh karena itulah masa remaja sangatlah penting dalam menentukan masa ke depannya. Namun pada masa remaja, justru keinginan untuk mencoba-coba dan malah menjadi suatu kewajiban bagi remaja zaman sekarang. Data menunjukkan bahwa jumlah pengguna narkoba terbesar adalah kelompok usia remaja. Narkoba sendiri adalah bahan dan zat yang berpengaruh pada fungsi kerja otak yang menyebabkan kecanduan. Fungsi kerja otak akan berubah, begitu pula dengan fungsi vital organ lain seperti jantung, pernapasan, dan lain-lain. Tidak hanya mempengaruhi tubuh, namun juga pada psikologis dan mental, orang yang mengkonsumsi akan berfikir secara tidak normal dan cenderung berperasaan cemas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun