Hara Hachi Bu adalah konsep makan yang berasal dari Jepang dan telah menjadi bagian dari budaya mereka selama berabad-abad. Hara Hachi Bu secara harfiah berarti "isi perut sampai 80%". Konsep ini mengajarkan kita untuk makan sampai kita merasa sekitar 80% kenyang, bukan sampai kita merasa kenyang secara berlebihan. Hal ini bertujuan untuk menghindari mengkonsumsi terlalu banyak kalori yang dapat menyebabkan kelebihan berat badan dan masalah kesehatan lainnya.
KEMBALI KE ARTIKEL