Karya sastra sudah tidak asing lagi untuk kita dengar. Dalam hal ini kita akan menganalisis karya sastra menggunakan kajian Sitilistika. Kita akan menganalisis salah satu karya sastra dari Rio Bahtiar yang berjudul wanita dan persahabatan. Kata beliau naskah ini dibuat untuk mengenang sahabat kamarnya di f3. Mereka adalah sahabat yang kompak dan setia kawan. Teman teman juga bisa menonton video praktek naskah drama di YouTube. Berikut link video Drama yang di analisis (
https://www.youtube.com/watch?v=yYWNsFMEG6M )
KEMBALI KE ARTIKEL