Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen Pilihan

Bermuaralah Air Hujan dan Air Mata

1 Mei 2024   20:13 Diperbarui: 1 Mei 2024   20:18 169 6
"BADAI... KELUAR DARI RUMAH... KELUAR..." teriak Rizal, dia seorang nelayan yang masih muda, baru dua tahun lulus dari universitas perikanan di pulau Jawa, dia memang berbeda dari teman-teman sebayanya baik sekolah, di kampus atau di kampung ini, dia hanya punya satu tujuan; menyadarkan juga meyakinkan ayahnya bahwa nelayan adalah sebuah pekerjaan yang mulia, sama halnya menjadi tentara, polisi, atau guru.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun