Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Penolakan Keberadaan Dan Perizinan Pembangunan Gereja Di Kota Cilegon

6 November 2023   01:42 Diperbarui: 6 November 2023   01:50 1295 2
Pada November 2022, Kota Cilegon menjadi sorotan masyarakat Indonesia, sampai viral di berbagai media sosial seperti tiktok, facebook dan Instagram. Influencer dan selebriti juga tidak tinggal diam untuk angkat bicara tentang konflik penolakan gereja di Kota Cilegon. Memang di Provinsi Banten tingkat toleransi beragamanya rendah. Kepala Kemenag Kota Serang yaitu H. Abdul Rozak, Pada 29 Desember 2021 mengatakan Provinsi Banten menempati urutan ke-32 sebagai daerah dengan toleransi terendah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun