Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dampak PPKM Terhadap Ekonomi Mikro Kota Malang

11 Juli 2021   21:46 Diperbarui: 11 Juli 2021   21:54 454 1
Masa Pandemi Virus Covid-19 di tahun 2021 tak kunjung berakhir, perekonomian negara bahkan tiap kota semakin menurun, terutama Kota Malang. Aktivitas ekonomi di pusat-pusat perbelanjaan di Kota Malang di batasi selama masa PPKM. Pembatasan ini bertujuan untuk mencegah penularan virus Covid-19. Namun PPKM ini juga berpengaruh terhadap Kota Malang. Dari usaha besar sampai kecil(UMKM). Hingga para pegawai pekerjanya yang praktis hanya mengandalkan gaji dari pekerjaannya di sana.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun