Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Self-harm: Menjadi Pilihan dalam Melampiaskan Rasa Sakit dan Tips agar Tidak Melakukannya

22 Juni 2021   04:40 Diperbarui: 22 Juni 2021   23:56 696 2
Self-harm masih dianggap tabu bagi masyarakat, Banyaknya stigma negatif mengenai self-harm. Seseorang yang ingin melakukan hal tersebut dianggap hanya ingin mencari perhatian, dan kurangnya rasa bersyukur kepada Tuhan. Self-harm atau Self-injury merupakan suatu "kegiatan" melukai diri sendiri, hal ini disebabkan oleh keadaan mental seseorang yang belum stabil serta adanya tekanan-tekanan yang berakibat depresi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun