Mohon tunggu...
KOMENTAR
Worklife Pilihan

Penyadap Aren dan Tukang Cuci Mobil Menjadi Dosen dan 40 Tahun Mengabdi di Dunia Pendidikan

7 Desember 2021   12:42 Diperbarui: 7 Desember 2021   12:55 517 7
Rejang Lebong - Lukman Asha kelahiran desa Jambu Keling (Bandung Marga sekarang) Kecamatan Bermani Ulu Raya (BUR) tanggal 29 September 1959, anak bungsu dari lima bersaudara, putra dari H. Abuseman dan Hj. Hadiyati, umur 1 tahun 2 bulan ayahnya meninggal dunia, tinggallah ia dengan Ibu yang janda dan dua saudara perempuan yang masih gadis ketika itu yakni Siti Ri’ah dan Pipama, kakak tertua Zulkifli dan Isbani telah berkeluarga dan telah mempunyai anak putra dan putri. Ayah dan kakak Isbani pernah menjabat sebagai kepala Desa Jambu Keling/Bandung Marga.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun