Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Komersialisasi Seni dan Budaya dalam Pariwisata

23 Agustus 2021   14:53 Diperbarui: 23 Agustus 2021   15:09 206 0
Indonesia sebagai Negara yang kental akan seni dan budaya nya memiliki potensi yang besar untuk di kembangkan kearah pariwisata berbasis budaya, yang tidak hanya mementingkan eksploitasi kearifan seni dan budaya lokal untuk pendapatan devisa yang bersifat quick yielding, tapi juga mementingkan keberlanjutan dari seni dan budaya local tersebut demi menjaga autensitas, pariwisata sebagai industri komersil, berbeda dari industri-industri lain yang mempunyai bahan baku terbatas, pada sektor pariwisata bahan baku nya tidak akan pernah habis. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun