Kemarin malam saya mengikuti kajian tafsir ayat-ayat Baitul Baqdis dalam Al Qur'an yang digelar Adara Relief Internasional. Kajian tersebut menghadirkan Dr Saiful Bahri, Lc, MA, seorang dosen Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Jakarta. Meski kajian digelar melalui aplikasi zoom, peserta yang hadir cukup banyak lebih dari 300 orang.
KEMBALI KE ARTIKEL