Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film

Menilik Masalah Individual dari Drakor Pyramid Game

15 Mei 2024   11:12 Diperbarui: 15 Mei 2024   11:14 218 0
Baru-baru ini, drama korea Pyramid Game  menjadi perbincangan hangat di berbagai platform sosial media. Drama yang merupakan adaptasi dari Webtoon berjudul sama ini membahas mengenai sebuah permainan aneh yang menggolongkan anggota kelas 2-5 SMA Perempuan Baekyeon ke dalam enam kasta. Kasta tertinggi adalah "A" dan yang terendah adalah kasta "F". Dalang dari permainan piramid ini adalah Baek Harin yang diperankan oleh Jang Da-ah. Harin memiliki motif tersendiri dalam permainan ini, yang membuatnya memperbolehkan seluruh anggota kelas untuk merundung siapapun yang berada di posisi terendah, yaitu "F". Perundungan yang dilakukan berupa kekerasan, pelecehan, dan ancaman.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun