Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Tantangan Implementasi Kurikulum Merdeka

19 Desember 2023   18:58 Diperbarui: 19 Desember 2023   19:19 157 0
Istilah kurikulum (curriculum) digunakan pertama kali pada dunia olahraga pada zaman Yunani kuno yang berasal dari kata curir (pelari) dan curere (tempat berpacu). Kala itu, kurikulum diartikan sebagai jarak yang perlu ditempuh oleh seorang pelari. Orang mengistilahkannya dengan tempat berpacu atau tempat berlari dari mulai start sampai finish untuk memperoleh medali/penghargaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun