Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Ta’limat Nabung di Bank Syariah

24 Mei 2010   16:29 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:00 198 0

Kata ta’limat ini kental di telinga kami, para anggota dan pengurus FoSEI (Forum Studi Ekonomi Islam) UNSOED. Suatu perintah yang tidak bisa dianggap remeh, dikeluarkan oleh pimpinan tertinggi organisasi tersebut di Kampus. Salah satu contoh ta’limat yang dikeluarkan pimpinan / President FoSEI setiap angkatan secara implisit atau eksplisit adalah berkenaan dengan tabungan. Seluruh pengurus yang memiliki tabungan konvensinal wajib memiliki tabungan syariah, lebih baik lagi yang konvensional ditinggalkan. Bagi anggota, cukup di anjurkan ,tidak dipaksakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun