KELAPA GADING - Pada media 2005, Tuhan memberi ujian. Darah menetes dari kemaluanku. Kukira, itu hal yang normal. Mungkin, sisa-sisa proses menstruasi. Aku tidak terlalu khawatir. Namun, kejadian ini berulang untuk kali kedua. Rasa panik mulai menyerang. Terlebih, pasca kejadian, masa menstruasi berlangsung lebih lama hingga 15 hari. Darah yang keluar pun lebih banyak. Lalu, suami bergegas mengajakku memeriksakan diri ke dokter.
KEMBALI KE ARTIKEL