Sejantinya, motif kejahatan seksual, dalam hal ini pemerkosaan, yang dilakukan oleh seorang terduga laki-laki dewasa, P, terhadap seorang gadis cilik berumur 5 tahun di Kota Pematangsiantar, Provinsi Sumatera Utara (Sumut), merupakan deviasi seksual yaitu parafilia (orang-orang yang menyulurkan dorongan hasrat seksual dengan cara-cara yang lain) dalam hal ini disebut infantofilia.
KEMBALI KE ARTIKEL