"Ironisnya, pengidap HIV/AIDS didominasi usia produktif. Yakni 1.402 orang usia 20-29 tahun dan 1.229 pengidap usia 30-39." Â Ini pernyataan dalam berita
Pengidap HIV/AIDS di Yogyakarta Terbanyak Mahasiswa (
jpnn.com, 5/9-2018). Bahkan, disebutkan: "Paling banyak kalangan mahasiswa, 739 orang. Sedangkan kalangan swasta 667," ungkap Kepala Seksi Pengendalian Penyakit, Dinkes DIY, Setyarini Hestu Lestari.
KEMBALI KE ARTIKEL