“Hasil pemeriksaan di seluruh rumah sakit di Ambon, ada sekitar 30 bayi positif HIV/AIDS, sebab ibu dari para bayi tersebut positif terjangkit virus mematikan itu. Memang sampai sekarang kita belum mengambil sampel darahnya.” Ini kutipan pernyataan Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Ambon, Hans Liesay (30 Bayi Terindikasi Terjangkit HIV/AIDS, www.siwalimanews, 12/4-2012).