Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Program JKN Jadi Andalan Tarmudzih Untuk Proteksi Biaya Kesehatan Keluarganya

16 Agustus 2024   11:08 Diperbarui: 16 Agustus 2024   11:18 165 0
Jakarta Utara  - Hadirnya Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di Indonesia selama satu dekade terakhir telah memberikan begitu banyak manfaat bagi masyarakat. Mulai dari penyakit ringan seperti pilek dan demam hingga penyakit berat seperti diabetes, kanker atau gagal ginjal yang tidak pernah luput dari penjaminan Program JKN. Bukan hanya itu saja, Program JKN juga memberikan jaminan atas manfaat pelayanan kesehatan untuk penyakit kronis yang membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Manfaat yang diberikan oleh Program JKN kepada pesertanya tidak hanya dapat dirasakan oleh mereka yang tinggal di daerah kota besar saja, namun juga dapat dinikmati oleh para peserta JKN yang berada di pelosok daerah terpencil sekalipun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun