Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Perenungan

23 April 2014   07:34 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:19 7 0
Masa menjejak langkah kian surut

Mengikis sepi, membunuh waktu

Ilalang tak lagi melambai dalam belaian angin

Belantara gulana terus menyusup

Menemani hari yang kian panas.

Tuhan tempat kembali

Dalam khidmat bersujud

Menghamba

Mengharap pertolonganNya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun