Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Jika UN Dihapuskan

5 Desember 2016   23:29 Diperbarui: 5 Desember 2016   23:44 47 0
Terkait dengan rencana penghapusan ujian nasional di Indonesia, banyak pihak yang menyetujui maupun tidak. Wakil presiden Jusuf Kalla menegaskan rencana penghapusan UN (Ujian Nasional) akan dibahas dalam rapat kabinet ini. Rencana penghapusan UN tersebut disampaikan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia yaitu Muhadjir Effendy. Banyak dampak positif dan negatif terkait dengan rencana tersebut. Seperti halnya jika UN dihapuskan siswa siswi akan lebih memiliki banyak waktu untuk mengembangkan bakat, kreatifitas, dan pola pikir dengan metode yang mereka sukai. Dengan begitu siswa siswi mampu berpikir kreatif dan mandiri daripada hanya mengikuti materi yang akan diujikan. Itu salah satu dari sekian banyak dampak positif jika UN dihapuskan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun