Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

ASN Harus Netral? Termasuk Gaya Foto ASN di Perhatikan Jelang Pemilu 2024

14 Desember 2023   11:27 Diperbarui: 14 Desember 2023   11:39 105 0
Pemilihan Umum menjadi momen yang sangat penting. Pemilihan Umum yang akan di gelar pada tahun 2024 mendatang menjadi tantangan tersendiri khususnya bagi Aparatur Sipil Negara (ASN). Pemilihan Umum menjadi proses penting bagi politik demokrasi di Indonesia, di mana rakyat memilih pemimpin negara yang mereka anggap terbaik. Dalam hal ini Aparatur Sipil Negara selalu menjadi sorotan menjelang Pemilihan Umum. Proses Pemilihan umum menjadikan rakyat untuk berpartisipasi aktif pada proses pemungutan suara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun