Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Mau Ngistagram Pakai PC? Gunakan Software Emulator Ini

8 Januari 2014   11:02 Diperbarui: 24 Juni 2015   03:01 162 2
Sobat muda dan para techno freak, pasti sudah akrab dengan What’s App-Instagram-Line dan aplikasi android lainnya yang cuma bisa dinikmati oleh pengguna handphone android dan blackberry.

Jika dilihat aplikasi-aplikasi diatas, sebenarnya tidak hanya bisa dinikmati oleh pengguna smartphone tapi PC pun bisa! Kita yang belum punya cukup rizki membeli handphone pintar, tidak perlu malu dan risau sebab di laptop atau komputer desktop bisa kok diinstal aneka aplikasi android. Bagaimana caranya ? yaitu, dengan memakai software khusus android.

Software khusus android ini, memungkinkan penggunanya untuk memakai dan menikmati aneka aplikasi android tanpa repot meminjam atau membeli handphonenya. Software tersebut ada dua jenis, yaitu BlueStacks dan Youwave.

BlueStacks dan Youwave begitu terkenal sebagai aplikasi android untuk komputer di Amerika, bagi khalayak yang ingin ber What’sApp atau Instagram ria di PC berikut ini ulasan dari kedua emulator tersebut.

BlueStacks

Perusahaan ini bermarkas di California, Amerika Serikat. Walaupun memiliki cabang besar di beberapa negara Asia seperti : Jepang, Taiwan, dan India. Penemunya sendiri adalah orang asli berkewarganegaraan India yaitu Rosen Sharma. Dia mengembangkan aplikasi ini sejak akhir tahun 2010 hingga sekarang, dan membuat nama Bluestacks kian melambung. Banyak Investor yang memberi dukungan atas ide briliant dari Rosen Sharma. Sehingga Bluestacks diharapkan menjadi produk sukses di 2012.

Kelebihan


  • Dapat menjalankan aplikasi android dengan OS Windows (XP, Vista, 7, 8)
  • Free (Gratis), tidak di pungut biaya dan tidak perlu pake keygen atau crack yang dapat menimbulkan virus.
  • Terdapat beberapa aplikasi Android yang sudah siap untuk di jalankan.
  • Bisa full screen dan rotasi.
  • Dapat menambah aplikasi secara online dari website Bluestacks.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun