21 April 2023 18:40Diperbarui: 23 April 2023 06:59250614
Beberapa hari ini saya melihat postingan terkait persiapan atau bahkan perjalanan mudik yang dilakukan oleh teman-teman saya. Terlihat keseruan dan rasa antusias ingin merayakan lebaran bersama keluarga besar di kampung halaman.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.