Setelah keadaan aman dan semua kawan bersembunyi maka satu orang akan mencarinya. Satu per-satu tanpa terkecuali orang pertama yang terlihat oleh orang yang berjaga akan menggantikannya untuk berjaga dengan cara inilah orang-orang akan berganti-ganti menjadi penjaga.
Permainan ini akan terasa seru jika orang yang bersembunyi ada orang yang mencarinya, namun terlihat susah payah dan ada juga keadaan yang sangat di benci orang-orang dalam bermain ini jikalau harus menjadi seorang penjaga.
Dalam petak umpet tidak membutuhkan alat-alat yang banyak namun hanya membutuhkan beberapa anggota sebab tanpa di sertai anggota, maka permainan ini tidak akan terjadi. Yuuukk mari kita hidupkan kembali permainan www.indonesia.travel tradisional ini.