Masyarakat Bengkalis pasti akan mencari pasangan calon bupati dan wakil bupati yang memiliki program yang berkaitan dengan pendidikan dan kesehatan serta program sektor ekonomi masyarakat. Program ini adalah salah satu program yang paling dibutuhkan oleh masyarakat Bengkalis pada kondisi sekarang ini.