Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Masyarakat Berwajah Dua

21 April 2014   15:25 Diperbarui: 23 Juni 2015   23:24 70 0

Pemilihan umum legislatif tahun ini baru saja usai. Meskipun hasil akhir penghitungan suara resmi dari KPU (Komisi Pemilihan Umum) belum diumumkan, namun hasil hitung suara cepat “Quick Count” dapatlah dijadikan pegangan kira-kira partai mana yang akan memenangkan pemilu legislatif kali ini. Secara umum, pemilu kali ini relatif berjalan lancar, aman, dan kondusif dibanding pemilu periode sebelumnya. Namun demikian, tetap ada hal-hal yang patut dijadikan bahan evaluasi agar pemilu periode berikutnya dapat berjalan lebih baik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun