Puluhan ribu pemudik pulang ke kampung-kampung, membawa hidupnya dalam segala sesaknya. Ketika menaruhkan hidup di kota-kota besar yang sekarang merupakan zona merah harus tetiba menjadi sepi karena wabah. "Kalaupun mati aku ingin mati dirumah, ditanah makam cintaku" kata seseorang kepadaku.
KEMBALI KE ARTIKEL