Kota Semarang merupakan refleksi dari kepemimpinan dari para pahlawan kita di masa lalu, berubah nama dari kota praja hingga menjadi kota Semarang sekarang ini membuat kita menjadi semakin ingin tahu apa aja yang ada di kota itu, mulai dari sejarah hingga pusat-pusat kebudayaan disana, Gedung-gedung tua pusat peninggalan sejarah juga masih berdiri kokoh meski usianya menginjak puluhan hingga ratusan tahun, sebut saja ada lawang sewu, lalu kantor perkereta apian, lalu klenteng tua hingga masjid dan gereja tua.