Hukum Islam atau syariah merupakan salah satu aspek penting dalam ajaran Islam yang mengatur berbagai aspek kehidupan umat terkhususnya bagi umat Muslim. Banyak yang beranggapan bahwa Hukum Islam hanya berkaitan dengan peraturan ibadah atau sanksi hukum, padahal cakupan syariah jauh lebih luas, mencakup hukum keluarga, ekonomi, hingga etika sosial. Dalam tulisan ini, kita akan membahas apa itu Hukum Islam, bagaimana relevansinya di zaman modern, serta mengapa penting memahaminya dengan perspektif yang seimbang.
KEMBALI KE ARTIKEL