Perawatan terhadap Jenazah merupakan salah satu tuntutan syariat yang berhukum fardhu kifayah bagi umat islam. Nabi Muhammad sendiri telah mengajarkan kepada umatnya bagaimana cara merawat jenazah yang baik dan benar sesuai dengan syariat islam, namun dalam kenyataanya sebagiaan besar masyarakat melakukannya berdasarkan kebiasaan saja, atau dengan cara melihat para pendahulunya tanpa mengerti dalil dan petunjuk yang benar.
KEMBALI KE ARTIKEL