Kali ini saya menulis karena sangat tergelitik euphoria orang-orang yang tiba-tiba punya mimpi ingin ke Cappadocia, Turki. Kenapa tiba-tiba ingin ke Turki, tak lain karena destinasi wisata Cappadocia sempat diserukan oleh Kinan, tokoh utama dalam serial "Layangan Putus" yang dibintangi oleh Putri Marino.
KEMBALI KE ARTIKEL