Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Modern! Mahasiswi KKN UNDIP Membuat Tempat Sampah Otomatis Berbasis Arduino Uno

11 Agustus 2022   11:48 Diperbarui: 11 Agustus 2022   18:23 574 1
Semarang (11/8). Sampah menjadi permasalahan yang cukup sulit untuk diatasi di Indonesia. Hal ini disebabkan oleh tingkat kepedulian masyarakat terhadap lingkungan yang masih sangat rendah. Ini terbukti pada survei yang dilakukan oleh Indah (21) di Kelurahan Bugangan masih terdapat masyarakat yang membuang sampah tidak pada tempatnya, seperti membuang sampah di sungai karena minimnya tempat sampah. Akibatnya sungai yang berada di depan kantor Kelurahan Bugangan menjadi tersumbat dan kotor. Hal tersebut memiliki dampak negatif yaitu penyebaran penyakit dan pencemaran lingkungan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun