Buku ajar menurut Dikti dalam websitenya memiliki pengertian sebagai buku pegangan untuk suatu mata pelajaran yang ditulis dan disusun oleh pakar bidang terkait dan memenuhi kaidah-kaidah buku teks serta diterbitkan secara resmi dan disebar luaskan. Dari pengertian di atas bisa kita tarik benang merah bahwa buku ajar adalah setiap buku yang memiliki keterkaitan dengan suatu mata pelajaran yang dirancang khusus oleh pakar dalam bidang tersebut dan haruslah memenuhi kaidah buku-buku teks.
KEMBALI KE ARTIKEL