Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis Artikel Utama

Lombok Barat Darurat, Paslon Nihil Visi Lingkungan

26 Oktober 2024   16:27 Diperbarui: 29 Oktober 2024   10:29 239 10
Lombok Barat, dengan kekayaan alam yang melimpah, kini berada di ambang darurat lingkungan. Wilayah ini, terutama Kecamatan Sekotong, menghadapi dampak serius akibat aktivitas tambang emas ilegal yang telah mengubah lanskap alami menjadi pemandangan mengerikan. Bukit-bukit hijau kini rusak oleh alat berat yang beroperasi tanpa henti, mencemari tanah dan sumber air dengan merkuri yang digunakan tanpa kendali.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun