Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Evaluasi Sebagai Jenis Penelitian "Penelitian Evaluasi"

13 November 2023   12:38 Diperbarui: 13 November 2023   12:48 67 0
Penelitian evaluasi merupakan suatu prosedur ilmiah yang sistematis dilakukan untuk mengukur hasil program atau proyek (efektivitas suatu program), apakah telah sesuai dengan tujuan yang direncanakan atau tidak, yang dilakukan dengan cara mengumpulkan, menganalisis dan mengkaji pelaksanaan dari program yang dilakukan secara objektif. Zainul dan Nasution menyatakan bahwa evaluasi ialah suatu proses pengambilan keputusan dengan menggunakan informasi yang diperoleh melalui pengukuran dari hasil belajar, baik yang menggunakan instrumen tes maupun non tes. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun