Tradisi
malamang merupakan suatu budaya yang berkembang di Minangkabau khususnya di daerah Pariaman. Tradisi ini pertama kali diperkenalkan oleh Syekh Burhanuddin ketika menyebarkan ajaran agama islam. Hingga saat ini tradisi malamang masih sangat kental di daerah Pariaman apalagi ketika merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW.
KEMBALI KE ARTIKEL