Salak mandong merupakan salah satu unggulan komoditi pertanian di Majalengka, tepatnya di Desa Indrakila Kecamatan Sindang Kabupaten Majalengka yang mana sebagian pencarian warganya didapat dari hasil panen salak mandong ini.
Menurut Ketua Kelompok Tani Muncang Poek yaitu Feri Iskandar, salak mandong berasal dari bibit awalnya dibawa dari Sleman dan ditanam di Sondong (areal kebun di Desa Indrakila) maka, mandong merupakan akronim dari Sleman dan Sondong.
KEMBALI KE ARTIKEL