Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Romantisme Statistika

26 September 2016   15:23 Diperbarui: 27 September 2016   11:31 26 0
September merupakan  bagian awal dari belajar sistem semester. Bernaung  dibawah gedung FMIPA , predikat mahasiswa  baru jurusan statistika sudah tersemat dibahu saya.  Sebagai mahasiswa  baru, saya nikmati saya beragam sajian dari para dosen yang meracau mengenai   berbagai teori yang sulit saya mengerti. I’m trapped. Yes I’m totally trapped. Saya terjebak dalam ruangan berjendela lebar menuliskan  Theorema Limit Pusat yang saat itu tak terpikir gunanya apa. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun