Bandung -
Tanggal 11 Juli - 10 Agustus 2022, mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) tengah melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN). Program ini diperuntukkan bagi mahasiswa yang mengontrak mata kuliah KKN, yang rata-rata tengah berada di semester 6. KKN yang dilaksanakan oleh para mahasiswa UPI ini merupakan program KKN tematik yang bertemakan "
Pemberdayaan Masyarakat Berbasis SDGs Desa dan MBKM".
KEMBALI KE ARTIKEL