Untuk mendapatkan air yang terpendam di dalam tanah tersebut, manusia membutuhkan media berupa sumur sebagai ruang untuk menyimpan air yang berasal dari tanah di dalam sumur tersebut. Bagi orang – orang Jawa, sumur lebih dari sekedar media untuk menyimpan dan mengambil sumber air namun lebih dari itu sumur memiliki filosofi, kegunaan lain, dan beberapa hal yang unik yang mungkin belum pernah anda ketahui sebelumnya.
- Orang Jawa pantang untuk menutup sumur
KEMBALI KE ARTIKEL