Mohon tunggu...
KOMENTAR
Seni Pilihan

I Ketut Soki, Maestro Pelukis Young Artist Berpulang

23 Agustus 2022   14:20 Diperbarui: 23 Agustus 2022   14:25 2688 3
I Ketut Soki (76 tahun), Maesto Pelukis Young Artis berpulang. Kabar tersebut saya terima dari istri (19/8) sewaktu saya masih berada di Mataram. Saya mengenal I Ketut Soki sejak tahun 90-an. Selama itu pula hingga 2008 saya masih sering pulang balik memasuki galeri miliknya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun