Mohon tunggu...
KOMENTAR
Entrepreneur

Mulai Jualan Kripik, Mahasiswa Telkom University Mampu Membangun Bisnis dan Meraup Puluhan Juta

5 Juli 2023   14:31 Diperbarui: 5 Juli 2023   14:34 518 0
Mahasiswa Telkom University yang sekaligus menjadi owner brand Kripik Bujangan mampu membuka lapangan pekerjaan untuk warga sekitar, dengan berbekal jualan saat SMA, terobosan ini di buat oleh Imam Chairul Annam selaku owner Kripik Bujangan. Pada saat SMA Imam sudah di bekali dengan ilmu jualan, memulai dengan collaboration project maka Imam sangat melihat peluang. Mahasiswa tersebut adalah founder&ceo di Kripik Bujangan, Awal mulai kripik bujangan yaitu juli 2022 saat transisi perpindahan kuliah dari online ke offline. Berbekal produksi dirumah Imam sangat melihat peluang bahwa rumah itu bisa di sulap menjadi rumah produksi, uang hasil penjualan kemudian ditabung oleh Imam. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun