Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Demokrasi antara Konsep dan Realita [Bagian 1]

6 Mei 2016   15:07 Diperbarui: 6 Mei 2016   15:10 119 2
Diskursus terkait demokrasi menjadi semakin menarik dewasa ini. Demokrasi seakan mempunyai sebuah ‘kekuatan’ tersendiri bagi orang yang memperjuangkannya, pun memilki beragam ‘kelemahan’ bagi orang yang menentangnya. Baik memperjuangkan karena alasan hasrat naluriah manusia untuk tidak dikekang, karena bagi mereka pemerintahan itu bila tidak demokrasi ya otoriter. Atau pun bagi mereka yang menentang, baik karena urusan situasi dan kondisi, maupun menolak secara ideologis (bertentangan dengan ideologi yang diemban/diadopsi).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun